Sabtu, 25 Juni 2011

Tips Battery Laptop TOSHIBA

Laptop TOSHIBA seri T135D sering mengalami battery tidak mau mengisi, ini ditandai dengan indikator pengisian battery menyala berkedip-kedip atau tidak menyala sama sekali, dan jika power on ditekan Laptop tidak mau menyala. Cara agar laptop kembali normal adalah sebagai berikut :


  • Lepaskan battery dari unit Laptop
  • Pasang Pengisi Battery (Charger)
  • Nyalakan Laptop, tunggu hingga masuk windows
  • Kemudian pasang battery, tunggu beberapa saat hingga lampu indikator pengisian menyala normal (tidak berkedip-kedip).
  • Indikator battery pada windows akan menunjukan keterangan not charging jika panah pointer diletakan pada icon battery, tapi abaikan saja.
  • Restart Laptop, setelah masuk windows indikator battery ketika panah pointer diarahkan pada icon battery akan normal (charging)
Semoga bermanfaat.
HDDTune Pro Versi terbaru plus patch. software utility untuk test harddisk dan banyak fungsi lainnya.




Download : 

Download HDDTune
Patch HDDTune